Crows Zero II (2009) adalah film aksi Jepang berdasarkan dari manga karangan Takahashi Hiroshi yang berjudul "Crows". Film yang disutradarai oleh Miike Takashi ini adalah sekuel dari film sebelumnya Crows Zero (2007). Setelah mengalahkan Serizawa's Army, Takiya Genji (Oguri Shun) kembali berjuang untuk menunjukkan supremasinya di Suzuran dengan terus berusaha untuk mengalahkan orang terkuat di sekolah yang bernama Rindaman (Fukami Motoki), tapi dia selalu gagal. Belum selesai mengatasi konflik internal untuk mengendalikan Suzuran, ia kembali mendapatkan masalah dengan tidak sengaja melanggar perjanjian damai antara Suzuran dan musuh tradisional yaitu SMA Housen.
Genji kemudian mengetahui bahwa perjanjian dibentuk dua tahun lalu karena konflik yang berkepanjangan antara Suzuran dan Housen yang disebabkan oleh kesalahan pemimpin Suzuran saat itu yang bernama Kawanishi Noboru (Abe Shinnosuke) yang melanggar aturan geng dan menggunakan senjata dalam pertempuran melawan Housen dan berakhir dengan kematian Bitou Makio (Yamaguchi Yoshiyuki), pemimpin Housen pada waktu itu. Kesepakatan damai yang telah dirusak memprovokasi pemimpin Housen saat ini, Narumi Taiga (Kaneko Nobuaki) menyatakan perang terhadap Suzuran dan memerintahkan anak buahnya untuk menyerang. Genji menantang Housen untuk berperang, setelah ia tahu bahwa sekolahnya telah dibakar oleh seseorang dari Housen. Pada hari berikutnya, Genji datang sendirian melawan Housen, karena banyak anak buahnya yang tidak mau ikut berperang. Tapi ketika dia sedang bertarung, tiba-tiba Serizawa (Yamada Takayuki) datang bersama dengan anak buahnya dan GPS (Genji Perfect Seiha). Kemudian bersama dengan Serizawa, Genji memimpin Suzuran untuk berperang melawan Housen.
Genji kemudian mengetahui bahwa perjanjian dibentuk dua tahun lalu karena konflik yang berkepanjangan antara Suzuran dan Housen yang disebabkan oleh kesalahan pemimpin Suzuran saat itu yang bernama Kawanishi Noboru (Abe Shinnosuke) yang melanggar aturan geng dan menggunakan senjata dalam pertempuran melawan Housen dan berakhir dengan kematian Bitou Makio (Yamaguchi Yoshiyuki), pemimpin Housen pada waktu itu. Kesepakatan damai yang telah dirusak memprovokasi pemimpin Housen saat ini, Narumi Taiga (Kaneko Nobuaki) menyatakan perang terhadap Suzuran dan memerintahkan anak buahnya untuk menyerang. Genji menantang Housen untuk berperang, setelah ia tahu bahwa sekolahnya telah dibakar oleh seseorang dari Housen. Pada hari berikutnya, Genji datang sendirian melawan Housen, karena banyak anak buahnya yang tidak mau ikut berperang. Tapi ketika dia sedang bertarung, tiba-tiba Serizawa (Yamada Takayuki) datang bersama dengan anak buahnya dan GPS (Genji Perfect Seiha). Kemudian bersama dengan Serizawa, Genji memimpin Suzuran untuk berperang melawan Housen.
Daftar Nama Karakter Crows Zero II (2009)
Suzuran high school
Kelas 3 (Gen. ke-23) | |||||||||||
Kelas 2 (Gen. ke-24) |
Grade 1 (Gen. ke-25) |
||||||||||
Housen high school
Kelas 3 | ||||||
Kelas 2 |
Kelas 1 |
|||||
Karakter Tambahan | |||||||
No comments:
Post a Comment